Selasa, 05 Februari 2013

Posted by Unknown on 00.41 with No comments

BAB II
SETTING  PERIPHERAL

 

Peripheral adalah peralatan tambahan komputer yang dibutuhkan untuk keperluan – keperluan lain.
Misalnya: Koneksi jaringan,mencetak,atau mengambil gambar.Sedangkan Peripheral sendiri meliputi printer,scanner,Modem,Network Card,dan lain sebagainya.
Mengenal Peripheral Komputer
Peripheral merupakan peralatan yang mendukung pekerjaan komputer.
Kegunaan peripheral dibagi menjadi 3 :
v     Peripheral utama(main peripheral) yaitu : Peralatan yang harus ada dalam mengoperasikan komputer.Contoh :  Monitor,keyboard,dan mouse.
v     Peripheral Pendukung(auxiliary peripheral) yaitu : Peralatan yang tidak mesti ada dalam mengoperasikan komputer tetapi diperlukan untuk kegiatan tertentu . Contoh : Printer,sacnner,modem,webcam,dan lain-lain.
Berdasarkan proses kerjanya dalam mendukung proses pengoperasian komputer dibagi menjadi:
1. Perangkat masukan (input) adalah perangkat yang digunakan untuk memasukan data atau perintah dalam komputer,seperti keyboard,mouse,scanner,digitizer,kamera digital,microphone,dan lainnya.
2. Perangkat Keluaran (output) adalah peralatan keluaran yang digunakan untuk menampilkan hasil pengolahan data atau perintah yang dilakukan komputer,seperti,monitor,plotter,speaker,dan lain-lain.
Setting Printer Pada Komputer
Printer merupakan salah satu output  periheral komputer yang berfungsi untuk menampilkan hasil pekerjaan dalam bentuk  cetakan di atas kertas.
Jenis –Jenis Printer
Printer terdiri atas :
  • Dot Matrix Printers  meupakan jenis printer yang bekerja dengan cara hentakan Printer ini digunakan untuk mencetak slip gaji dan nota wartel.Printer ini berisi beberapa pin yang terdapat pada kepala printer  semakin banyak pin maka cetakannya semakin bagus yang diberi nama N ear Letter Quality (NL).adapun jumlah pin yang terdapat pada dot matrix  yaitu:9 pin,24 pin,48 pin.
  •  Inkjet Printers
Jenis printer ini tidak mengutamakan kecepatan  seperti halnya mencetak surat  di perkantoran dan dirumah.Printer ini bekerja dengan cara menyemprotkan cairan tinta ke kertas.Kualitas hasil printer di ukur dengan dots per inch (dpi) dan kecepatan mencetakannya diukur dengan pegas per minute(ppm).
Laser  Printers Jenis prniter yang menghasilkan cetakan yang baik dengan kecepatan tinggi. Cara kerja:
  • Kawat korona     : beraliran listrik yang membuat drum bermuatan positif.
  • Unit laser             : menyorotkan sinar pada permukaan drum yang berputar. Laser menggambarkan huruf atau citra yang akan di cetak sebagai sebuah muatan listrik – sebuah citra listrik statis.
  • Toner      : Di taburkan pada drum karena toner bermuatan positif  maka akan menempel pada drum yang bermuatan negatif .
  • Baki kertas           : memasukkan selembar kertas sehingga di giling oleh drum.
5.         Pemanasan (Fuser): Kertas yang telah menyalin citra itu di lewatkan pada fuser, yakni sepasang penggulung  yang di panaskan.

Instal Printer
Langkah – langkah setting atau pemasangan printer.
  1. Baca manual book dari printer untuk informasi awal printer,jika printer sudah dihubungkan dengan komputer,Lakukan langkah berikutnya.
  2. Pastikan komputer dalam keadaan tidak hidup.
  3. Pastikan juga catu daya printer belum terpasang.
  4.  Cek jenis konektor yang ada pada kabel data printer yang menuju ke komputer.
  5. Sambungkan kabel data printer ke komputer.
  6. Kemudian sambungkan catu daya,Nyalakan power printer.
  7.  Untuk mematikan printer,tekan tombol power.
  8.  
Tahap Instalasi Printer
Langkah – langkah  instalasi printer :
a)      Jika komputer melakukan deteksi  peripheral baru lepas,kabel USB yang tersambung pada komputer.
b)     Klik cancel untuk keluar dari layar.
c)      Matikan printer dengkan menekan tombol power kepada printer.
d)     Nyalakan komputer,kemudian masukkan CD – Driver kedalam CD –ROM dan pengaturan program akan berjalan secara otomatis.Ketika isi program  pada CD-ROM muncul,klik dua kali MSEPTU4EXE.Langkah otomatis pada layar akan muncul pada layar aka muncul,klik Run Mseptu4 tamplan kontrol pegguna mucul pada layar klik continue.
e)      Konfirmasi daerah, klik daerah tempat tinggal kita pada jendela kofirmai, klik next.
f)       Kemudian klik Easy instal, driver aplikasi perangkat lunak, dan semua tampilan manual.
g)      Klik instal  kemudian klik yes untuk melanjutkan instalasi.
h)     Ketika tampilan hubungn alat cetak muncul, sambungkanlah salah satu kabel USB pada komputer kabel yang lain ke printer. Kemudian nyalakan printer.

C. SETTING MONITOR
Setting tampilan monitor di sebut dengan istilah display.
Untuk membuka setting display caranya :
  1. Klik tombol start.
  2. Klik control panel.
  3. Kik display.

MENGGANT WALLPAPER
Wallpaper adalah gambar latar pada tampilan dekstop.
Untuk mengganti wallpaper pada windows 7 caranya :
a.      Masuk display properties.
b.      Klik tab dekstop.
c.       Pilih gambar yang di sediakan pada listbox.
d.      Kemudian muncul jendela browser tentukan letsk penyimpanan gambar pada combo box look In.
e.       Pilih gambar dan klik open  jika sudah  selesai.
f.        Atur posisi gambar pada combo box  position.
g.      Setelah selesai klik aplly kemudian Ok.


0 komentar:

Posting Komentar